Berita

Kementerian Komunikasi dan Informatika RI Selenggarakan Program Webinar KPCPEN Pentingnya Prokes Dalam Upaya Pemulihan Ekonomi Nasional Command Center Garut

Share posting

Oleh : Wishnoe Ida Noor

Kementerian Komunikasi dan Informatika RI Selenggarakan Program Webinar KPCPEN Pentingnya Prokes Dalam Upaya Pemulihan Ekonomi Nasional Command Center Garut (foto Diskominfo Kab. Garut)

Garut – Senin tanggal 30 November 2020,  ada kurang lebih 50 peserta yang terdiri dari berbagai latar belakang di Kabupaten Garut.

Kegiatan hari ini dimoderatori oleh Laras Annisa (Protokol Pemkab Garut) dan narasumber oleh Ibu Yeni Yunita, SE., M.Si. (Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik) sekaligus Humas Gugus Tugas Covid-19 seeta Bapak dr. TRI Cahyo Nugroho (Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kab. Garut).

Yeni, menyampaikan bahwa menurut Ibu Sri Mulyani ada 4 sektor yang paling tertekan akibat corona yakni sektor rumah tangga, sektor umkm, sektor korporasi dan sektor keuangan. Kabupaten Garut melalui Bupati sudah sangat bersungguh-sungguh dalam upaya penanganan Covid-19, beberapa diantaranya dengan memberbaiki fasilitas rumah sakit dan juga akan menambah rusunawa sebagai tempat baru isolasi Covid-19.

Informasi terbaru yakni Minggu, 29 Nov 2020 ada 46 orang terkonfirmasi kasus Covid-19. Dan sampai tanggal 26 Nov 2020 ada 1.157 kasus terkonfirmasi positif.

“Solusi yang ditawarkan  Kampanye Nasional 3M Kesehatan Pulih, Ekonomi Bangkit”.

Pemerintah Kab. Garut Melalui Dinas Kesehatan, yang di wakili, dr. TRI Cahyo Nugroho (Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat sudah melakukan penanganan Covid-19 secara maksimal  Gerakan masyarakat 3M akan terus digaungkan oleh pihak kesehatan dan juga pemerintah.

Tantangan perubahan new normal :

  1. Tidak dibarengi dengan praktik yang disiplin oleh warga masyarakat
  2. Sulit melakukan physical distancing/ social distancing

“Garda terdepan penanganan Covid-19 sebenarnya adalah masyarakat itu sendiri. Boleh beraktivitas tidak berarti bebas, tetap patuhi protokol kesehatan.” Ujar, “dr. Tri pada webinar kali ini.

Lebih Lanjut dr. Tri, Jika ada gelaja yang terasa dapat langsung memeriksakan kesehatan ke puskesmas terdekat.

Jasa ekonomi kreatif bagi pelaku usaha, pengunjung, pengelola, jasa penyelenggara/ event, pekerja dan lain-lain musti tetap mematuhi protokol kesehatan terutama bagi penyedia fasilitas seperti hotel, restoran, tempat peribadatan, pasar, mall, dll.

Dalam kesempatan tersebut Para peserta yang ikut webinar mendapatkan apresiasi dengan mendapatkan hadiah masing-masing sebesar 100 ribu rupiah berupa pulsa yakni 5 orang penanya atas nama Elin, Ikhwan, Kulsum, Eka Hasan Saputra, S.Pd, Eva Ziti Nur Asiah & 5 orang “Wheel of Name” atas nama Rina Susanti, Firman Mardiana, Suhaerni, Jajang Koswara, Eriska Silvani

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 


Share posting
wishnoe ida

Recent Posts

Aong Warga Cibatu Dibawa Khusus Untuk Memecah Batu di Lokasi TMMD ke 120 Kodim 0611/Garut

Oleh: Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - 14 hari sudah program TMMD Reguler ke 120 Kodim… Read More

19 jam ago

Jalan ke Pasir Pari Berkat TMMD ke 120 Kodim 0611/Garut Kini Sudah Bisa Dilewati

Oleh: Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - Sujud syukur dirasakan oleh RT Ijan (76) akhirnya program… Read More

19 jam ago

Kehadiran Peserta Ujian di PKBM Syfaush Shudur mencapai 100 Persen

Oleh : Wida Heryani & Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - Pelaksanaan Ujian Akhir Kesetaraan Paket… Read More

20 jam ago

Pembangunan Sumur Bor TMMD ke 120 Kodim 0611/Garut di 3 Titik Berhasil

Oleh: Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - Pembangunan sumur bor dalam rangka kegiatan TMMD reguler ke… Read More

2 hari ago

Warga dan TNI Satgas TMMD ke-120 di Desa Cinta Damai Berhasil Membuat Jembatan Sementara untuk Akses Warga

Oleh: Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - Warga dan anggota TNI Satgas TNI Manunggal Membangun Desa… Read More

2 hari ago

PKBM Padamukti Tingkatkan IPM Pendidikan Melalui Rekrutmen Masyarakat Putus Sekolah di Empat Wilayah

Oleh: Wida Heryani & Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - Pelaksanaan Ujian Kesetaraan Paket C, dilaksanakan… Read More

2 hari ago