TNI/POLRI

Yonif PR 305 Kostrad Lepas Personel Berangkat Tugas Operasi Papua

Share posting

Oleh: Wishnoe Ida Noor

Danyonif PR 305/Tengkorak, Mayor Inf Fajar Akhirudin S.I.P.,M.Si Saat Memberikan Sambutan. (foto: Kap. Inf. Anwar – grahabignews.com)

 

Karawang – Yonif PR 305 Kostrad melaksanakan tradisi pelepasan terhadap personel yang akan melaksanakan tugas operasi di Papua. Sebanyak 2 orang personel akan tergabung dalam Komando Operasi Gabungan Pinang Sirih Papua, Selasa (05/01).

Pelaksanakan tradisi, berupa Penciuman terhadap Bendera Merah Putih dan Tunggul Batalyon, guna menambah semangat dan motivasi Prajurit yang akan melaksanakan tugas operasi agar dapat berhasil dan gemilang serta kembali dengan penuh kebanggaan.

Pelaksanakan tradisi Penciuman Terhadap Bendera Merah Putih dan Tunggul Batalyon. (foto: Kap. Inf. Anwar – grahabignews.com)

Dalam sambutanya Danyonif PR 305/Tengkorak, Mayor Inf Fajar Akhirudin S.I.P.,M.Si menyampaikan bahwa Tugas Operasi merupakan kehormatan bagi seorang Prajurit. Sehingga Setiap prajurit Tengkorak yang akan berangkat tugas operasi dilepas dalam keadaan yang terhormat dan harus kembali dengan keberhasilan serta kebanggaan baik bagi dirinya, keluarga maupun Kesatuanya.

“Saya Lepas Kalian dalam keadaan yang terhormat dan saya tunggu kalian Sembilan (9) bulan kedepan ditempat yang terhormat ini dengan penuh kebanggaan dan keberhasilan. Ingat, tidak ada sejengkal tanahpun yang aman didaerah operasi sehingga harus tetap waspada dan jangan lengah,” ujar Danyon.

Pelepasan Personel yang Akan Melaksanakan Tugas Operasi di Papua, Selasa (05/01). (foto: Kap. Inf. Anwar – grahabignews.com)

Acara tradisi Pelepasan Personel yang akan berangkat tugas operasi dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar serta tetap mempedomani protokol kesehatan Covid-19.


Share posting
rudi herdiana

Recent Posts

Jelang Purnabakti, Peltu Azhar Tetap Sigap Bantu Sukseskan TMMD ke 120

Oleh: Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - Di akhir masa kedinasannya Peltu Azhar masih sigap mengabdikan… Read More

3 hari ago

Leuwi Asri menjadi sponsor Utama Kontingen Kecamatan Bayongbong pada PORKAB Garut 2024

Oleh: Gun Gun Imat Grahabignews, Garut - Perusahaan swasta Leuwi Asri menjadi sponsor utama ajang… Read More

3 hari ago

Semangat Lansia Desa Cintadamai Bantu Personel Satgas TMMD ke 120 Kodim 0611/Garut

Oleh: Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - Memasuki hari ke 7, ada yang menarik dalam pembangunan… Read More

3 hari ago

Puluhan Pelajar Ikuti Penyuluhan Bela Negara dan Wawasan Kebangsaan TMMD ke 120 Kodim 0611/Garut

Oleh: Rudi Herdiana Grahabignews, Garut  - Sebanyak 80 pelajar SMP dan SMK Rasana Rasyidah mengikuti… Read More

4 hari ago

Sasaran Non Fisik TMMD ke 120 Kodim 0611/Garut Penyuluhan Kesehatan Pada Masyarakat

Oleh: Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 120 TA 2024… Read More

4 hari ago

Peran Aktif Danramil Cisurupan Pada TMMD ke 120 Kodim 0611/Garut

Oleh: Rudi Herdiana Grahabignews, Garut - Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 120 tahun… Read More

5 hari ago